Jurusan Pendidikan Biologi
Tentang Jurusan
Jurusan Pendidikan Biologi menjadi salah satu program studi cikal bakal Universitas Sali Al-Aitaam dalam mengembangkan bidang pendidikan dan penelitian bisnis di dunia digital. Program studi biologi memahami prinsip-prinsip dasar dan konsep yang berkaitan dengan bidang ilmu biologi. Secara umum kurikulum nasional tersebut mencakup tiga pendekatan ilmu biologi yaitu : botani, zoologi, dan mikrobiologi. Keunggulan program studi ilmu biologi adalah kemampuan dalam eksplorasi sumber daya alam, hayati baik hewan, tumbuhan, mikrobiologi, dan interaksi dalam lingkungan di ekosistem. Mahasiswa dapat menjadi seorang yang bekerja di bidang pemerintahan pertanian, perikanan, kelautan, farmasi, kesehatan, energi dan mineral, laboratorium klinis, dan sebagainya.
Program Studi
Pendidikan Biologi Program Sarjana (S1)
Ketua Prodi Pendidikan Biologi : M. Faizal Fathurrohim, S.Pd., M.Si.
Contact
Alamat : Jalan Aceng Sali Al-Aitaam No 1 Ciganitri Buahbatu Bojongsoang Kab. Bandung
Telepon : 0821-5208-1215