Kehidupan Kampus Unisal
Unit Kegiatan Mahasiswa
Kehidupan kampus di Unisal memiliki beragam kegiatan yang dapat memberikan manfaat kepada mahasiswa dan mahasiswi Universitas Sali Al-Aitaam. Mulai dari bidang olahraga, kesenian, keagamaan, aktivitas outdoor, dan sebagainya. Dibawah ini merupakan beberapa Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Universitas Sali Al-Aitaam:
Bidang Olahraga
- Unit Bulutangkis Unisal (UBUS)
- Federasi Futsal Unisal (FFUSA)
- Unit Pencaksilat Unisal (UPIS)
- Unit Bola Basket Unisal (UBAS)
- Unit Voli Unisal (UVOSAL)
Bidang Aktivitas Fisik & Outdoor
- Kompas Khatulistiwa (Mapala Unisal)
- Search and Rescue (SAR) Unisal
- Unit Pramuka Unisal
Bidang Kesenian
- Paduan Suara Unisal (PSM UNISAL)
- Lingkung Seni Sunda Unisal (Lises Unisal)
- Unit Fotografi Film Unisal (FOFIL)
- Keluarga Angklung Unisal (KAU)
- Korean Club Unisal (KC-Unisal)
- Unisal Jazz
- Unit Marawis Unisal (UMU)
- Japan Club Unisal
- Studiobook Club Unisal (SC-Unisal)
Bidang Kesehatan
- Korps sukarela palang merah remaja indonesia (KSR-PMI)
Bidang Kerohanian
- Keluarga Mahasiswa Islam (KEMAIS Unisal)
- Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK Unisal)
- Gabungan Mahasiswa Kristen (GMK Unisal)
- Keluarga Mahasiswa Buddha (KMB Unisal)
- Keluarga Mahasiswa Hindu (KMH Unisal)